Jumat, 02 Mei 2014

Egyptian Museum



Museum Mesir, di Kairo, Mesir, adalah rumah bagi koleksi antik Mesir kuno. Memiliki 120.000 item, dengan beberapa buah yang ditampilkan, sisanya di letakkan di gudang
Museum’s Royal Mummy Room, berisi mumi dari 27 kerajaan fir’aun, ditutup atas perintah Presiden Anwar Sadat pada tahun 1981 dan dibuka kembali, dengan tampilan yang agak dibatasi pada tahun 1985. Sekarang ini ada sekitar 9 mumi ditampilkan. Salah satunya adalah yang baru ditemukan mumi Ratu Hatshepsut.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar